PERKEMBANGAN IPS DI SMP MUHAMMADIYAH 05 MEDAN

Penulis

  • Adila Azzahra Universitas Negeri Medan
  • Natasya Universitas Negeri Medan
  • Nazwa Universitas Negeri Medan
  • Kholishah Universitas Negeri Medan
  • Octavia Universitas Negeri Medan
  • Esra Universitas Negeri Medan

Kata Kunci:

Minat Belajar, Metode Pembelajaran, Kurikulum Merdeka, Pembelajaran IPS

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perkembangan pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) di SMP Muhammadiyah 05 Medan, terutama dalam konteks implementasi Kurikulum Merdeka. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif deskriptif melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan adanya perubahan signifikan dalam pendekatan pembelajaran IPS, dari model konvensional yang berpusat pada guru menjadi metode yang lebih kontekstual, partisipatif, dan berbasis pengalaman siswa. Guru berperan sebagai agen perubahan yang aktif, merancang metode pembelajaran inovatif dan memanfaatkan media digital. Namun, tantangan seperti rendahnya minat siswa, tumpang tindih materi, serta keterbatasan fasilitas dan waktu pembelajaran masih menjadi kendala. Upaya adaptif yang dilakukan guru menunjukkan pentingnya kreativitas dan dukungan institusional dalam mengatasi masalah tersebut. Temuan ini menegaskan bahwa keberlanjutan perkembangan pembelajaran IPS sangat bergantung pada inisiatif guru dan ketersediaan sumber daya yang memadai. Oleh karena itu, diperlukan peningkatan fasilitas dan pelatihan bagi guru untuk mengoptimalkan implementasi Kurikulum Merdeka serta meningkatkan kualitas pendidikan IPS di SMP Muhammadiyah 05 Medan.

Referensi

(Susanti, M.Pd & Endayani, M.Pd, 2018). Buku Konsep Dasar Ips. Medan. CV. Widya Puspita. http://repository.uinsu.ac.id/10915/1/BUKU%20KONSEP%20DASAR%20IPS%20Dr.% 20Eka%20Susanti.pdf

Anjani, A. G., Susanti, E., Kartika, E. D., Aisyah, N., Yanti, N., Muslimin, K., & Sakinah, U. (2024). Sejarah Perkembangan IPS. Cendikia: Jurnal Pendidikan dan Pengajaran, 2(7), 434–43.

Asrori, M. 2013. Pengertian, Tujuan dan Ruang Lingkup Strategi Pembelajaran. Jurnal MADRASAH, 5 (2): 163-188.

Darsela, D., Pelipa, E. D., & Thoharudin, M. (2024). IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA BELAJAR PADA IPS TERPADU DI SMP PANCA SETYA 2 SINTANG. Jurnal Pendidikan. Ekonomi (JURKAMI), 9(1), 195-206. https://doi.org/10.31932/jpe.v9i1.3359

Jannah, E. M., & Nasiwan. (2017). Implementasi Kurikulum 2013 pada Mata Pelajaran IPS di SMP Negeri 1 Muntilan. Sosial Studies, 6 (7): 764-772.

Kusumaningsih, N., Mahrany, Y., & Bahri, B. (2024). Telaah pengembangan kurikulum IPS di era merdeka belajar. Dinamika Pembelajaran: Jurnal Pendidikan dan Bahasa, 1(4), 414–428.

Lestari, S. P., Tukidi, & Hermanto, F. (2019). Implementasi Penguatan Pendidikan Karakter (PPK) Nasionalisme dan Religius dalam Pembelajaran IPS di SMP Nasima Semarang. Sosiolium, 1(1), 105–114.

Marisa, M. 2021. Inovasi Kurikulum Merdeka Belajar di Era Society 5.0. Santhet: Jurnal Sejarah, Pendidikan dan Humaniora, 5 (1): 66-78.

Miftahuddin. 2016. Revitalisasi IPS dalam Perspektif Global. Jurnal Tribakti, 27 (2): 267-284.

Nasution, T., & Lubis, M. A. (2018). Konsep dasar IPS. Yogyakarta: Samudra Biru.

Pratiwi, N. I. & Lestari, P. 2020. Pelaksanaan Pembelajaran IPS di Kelas Berprogram Pendidikan Inklusi di SMP Negeri 31 Semarang. Sosiolium, 2 (2): 118-124.

Rustantono, H., Nirmada, N. R., & Rasyid, H. (2024). ANALISIS IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA PADA PEMBELAJARAN IPS DI SMP PGRI 4 TIRTOYUDO. JURNAL EDUCATION AND DEVELOPMENT, 12(3), 52-57. https://doi.org/10.37081/ed.v12i3.6342

Sari, A.P.R & Purnomo, A. 2022. Kemampuan Guru Dalam Pembelajaran Daring Mata Pelajaran IPS di SMP Sekecamatan Bumiayu. Jurnal SOSIOLIUM, 4 (1): 1-6.

Wahidmurni. (2017). Metodologi Pembelajaran IPS: Pengembangan Standar Proses Pembelajaran IPS di Sekolah Madrasah. Yogyakarta : Ar-Ruzz Media.

Wardani, W. F. (2018). Penerapan Model Problem Based Learning (PBL) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran IPS Kelas IV MI Islamiyah Sumberrejo Batanghari Tahun Pelajaran 2017/2018 (Doctoral dissertation, IAIN Metro).

Wijaya, S., Anggraeni, A., Riana, D., & Nuraeni, E. (2024). Rendahnya Minat Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPS di Kelas V SDN Cigoong 3. Jurnal Ilmiah Kajian Multidisipliner, 8(1), 523–5

Unduhan

Diterbitkan

2025-06-30

Cara Mengutip

Azzahra, A., Alfitriya, N., Nasution, N. A. P., Hutagaol, K. Q. A., Lumban Raja, O. B., & Naibaho, E. (2025). PERKEMBANGAN IPS DI SMP MUHAMMADIYAH 05 MEDAN. REKOGNISI : Jurnal Pendidikan Dan Kependidikan (E-ISSN 2599-2260), 10(1), 25–36. Diambil dari https://jurnal.unusu.ac.id/index.php/rekognisi/article/view/215

Terbitan

Bagian

Articles